Postingan

Browsing Artikel: Tips Facebook
Tunjukkan semua
6 Cara Download Video Facebook di Android

6 Cara Download Video Facebook di Android

Tips kali ini secara spesifik akan membahas tentang cara download video di Facebook melalui smartphone Android. Sudah menjadi kebiasaan pengguna Facebook untuk terus berbagi apa saja melalui akun Facebooknya. Salah satu produk digital yang sering dibagikan ialah berupa video. Video yang dibagikan ini tentu saja memuat informasi tertentu, mulai dari infromasi penting hingga video yang tidak penting sekalipun. Selain itu, video yang dishare juga ditujukan untuk dinikmati atau ditonton oleh banyak orang. Tetapi sayangnya, banyak hal yang mengakibatkan pengguna Facebook lainnya tidak punya waktu untuk menontoh video di Facebook secara penuh. Padahal video itu sangat penting baginya untuk diperlihatkan kepada orang lain atau sekadar menjadi referensi untuk dirinya sendiri. Baca juga: Cara Terbaru Download Video di Facebook Tanpa Aplikasi Sebagai solusinya, maka video ini harusnya di download atau disimpan ke smartphonenya. Sehingga bisa ditonton secara offline di waktu lain. Namun,
Agar Tidak Dimasukkan ke Grup Facebook Sembarangan

Agar Tidak Dimasukkan ke Grup Facebook Sembarangan

Siapa saja pengguna Facebook pasti sudah pernah menerima notifikasi atau pemberitahuan kalau akun FBnya telah ditambahkan ke dalam sebuah grup Facebook oleh teman Facebooknya sendiri. Grup facebook ini bisa berupa apa saja dengan nama apa saja dan oleh siapa saja, sehingga disebut grup sembarangan atau grup tidak jelas eksistensinya. Grup facebook seharusnya ialah tempat nongkrong secara online bersama teman-teman se-hobi, seprofesi, se-angkatan atau sekelompok orang tertentu yang mempunyai tujuan yang sama, dengan asas saling kenal mengenal dan saling menopang antara satu dengan yang lainnya. Hanya saja, hal tersebut tidak diperdulikan oleh oknum pengguna Facebook, yang maunya “memaksakan” kehendak untuk menambahkan seseorang pada grup “sembarang dan tidak jelas” buatannya. Bahkan, teman facebook lainnya juga turuk mendukung tindakan tersebut dengan menambahkan temannya yang lain pada grup sembarangan tesebut. Entah ini adalah unsur kesengajaan atau tindakan robot, virus atau m
Mengapa Muncul Pesan “Your computer needs to be cleaned” Saat Login ke Facebook?

Mengapa Muncul Pesan “Your computer needs to be cleaned” Saat Login ke Facebook?

Pernahkan pada saat anda login ke Facebook namun hanya mendapati pesan “ Your computer needs to be cleaned ”? Jika memang demikian, berarti akun FB anda sedang disusupi sesuatu, entah itu Trojan horse, spyware, virus, malware atau orang yang sedang berusaha mengambil alih akun Facebook anda tersebut. Fitur tersebut adalah bagian keamanan yang dibuat oleh developer Facebook khusus untuk keamanan akun dari pengguna Facebook itu sendiri. Jadi, tidak perlu khawatir jika ternyata anda tidak dapat membuka beranda atau profil Facebook anda karena terhambat atau terhalangi oleh pesan popup tersebut. Pada awalnya saya juga mengaggap bahwa bagian security itu adalah hasil oprekan dari oknum pengguna Facebook yang senang mencuri Facebook orang lain, namun ternyata pesan Your computer needs to be cleaned adalah murni dari Facebook sendiri yang perlu kita tindak lanjuti langkah-langkahnya hingga selesai demi menjaga keamanan akun Facebook kita. Baca juga: 2 Cara Menghapus History Pencarian di F
2 Cara Menghapus History Pencarian di Facebook

2 Cara Menghapus History Pencarian di Facebook

Tips Facebook kali ini ialah cara menghapus sejarah atau riwayat pencarian pada Facebook . Baik itu untuk maksud menghapus log aktifitas Facebook secara menyeluruh atau sebagian saja. Tahukah anda, bahwa setiap kali kita mengetikkan nama orang, nama group FB, nama perusahaan, nama sekolah atau yang lainnya di kolom pencarian Facebook lalu menekan enter, maka kata-kata tersebut akan tersimpan secara otomatis menjadi log tersendiri pada akun FB anda tersebut. Namun, tentu saja aktifitas pencarian yang tersimpan itu tidak menjadi konsumsi public, hanya anda pribadi yang dapat melihatnya. Meski demikian, bagi anda yang super protektif dan paling menjaga’secure’ untuk merahasiakan sesuatu dari orang terdekat anda (pacar, isteri atau suami) atau alasan lainnya, karena anda sering mengintip profil seseorang di Facebook, maka artikel ini mungkin akan berguna bagi anda. Untuk mengantisipasi kemungkinan buruk yang bakal terjadi dikemudian hari bukan? Lebih-lebih jika pasangan anda tersebut ser
Cara Hapus dan Menonaktifkan Akun FB Selamanya Secara Permanen

Cara Hapus dan Menonaktifkan Akun FB Selamanya Secara Permanen

Tips Facebook kali ini ialah cara menghapus atau menonkatifkan akun FB secara permanen alias sudah tidak dapat dibuka/diakses lagi selamanya. Jika sudah bosan bermain Facebook, yaitu bersosial dengan teman teman dekat dan kenalan jauh, bosan dengan banyaknya iklan yang tampil, bosan dan tidak suka dengan perilaku sebagian pengguna Facebook yang suka menambahkan anda ke Group FB yang tidak jelas , atau mungkin tidak suka dengan Facebook karena anda telah berhasil membuat media sosial tandingan, marah kepada Facebook karena telah menyebabkan bibir anda tegigit saat makan, atau alasan yang hanya anda dan Tuhan yang tahu, maka anda diberi hak untuk menghapus akun Facebook milik anda tersebut. Dewasa ini Facebook tidak hanya digunakan untuk berstatus dan chating ria saja, tetapi juga telah meliputi berbagai macam hal, termasuk urusan bisnis, promosi. Namun, terkadang dari perkembangannya itulah yang menyebabkan beberapa oknum pengguna Facebook kian hari makin menjengkelkan ulahnya. Hal-h
Menghentikan Pemberitahuan Diundang Bermain Game Oleh Teman di FB

Menghentikan Pemberitahuan Diundang Bermain Game Oleh Teman di FB

Sebagai pengguna FB yang aktif, pasti anda sudah pernah menerima pemberitahuan atau notifikasi tentang teman yang mengajak bermain game tertentu. Biasanya pemberitahuan tersebut dilakukan berulang-ulang kali muncul di bagian menu notifikasi akun Facebook kita. Karena sering di bombardier dengan ajakan yang kita tidak sukai, tentau hal ini membuat mata dan perasaan menjadi panas. Bahkan, kadang berpikir untuk berhenti berteman atau memblokir yang sering mengundang bermain game di FB tersebut. Baca juga: Mengembalikan Teman Facebook yang Telah di Blokir Terbaru Namun, untuk menghentikan atau menonaktifkan pemberitahuan teman mengundang bermain game tertentu ini tidak perlu memutuskan pertemanan di FB dengannya, apalagi sampai memblokirnya. Sebab, jika kita sampai memblokirnya, kita tidak akan lagi melihat timeline berupa share video unik dan lucu, serta upload foto dari FBnya, begitupun sebaliknya. Kita cukup menggunakan tools yang sudah disediakan oleh Facebook. Simak pula: Aplika